Beranda Headline

Seorang Tahanan Ditemukan Tewas Diruang Penyidik Polsek Tambaksari

Suksesi Nasional, Surabaya – Beredar kabar seorang tahanan bernama Hari (41) ditemukan tewas gantung diri diruang penyidik Polsek Tambaksari Surabaya Jum’at (02/09/2022) dini hari Wib.

Menurut  data yang dihimpun Suksesi Nasional.com, korban merupakan warga jalan Kapas Baru Gang 6 Surabaya.

Hari merupakan pelaku pencurian dan pemberatan (curat) ditangkap anggota Reskrim Polsek Tambaksari pada hari Kamis (01/09/2022).

Dia (Hari) diduga mengakhiri hidupnya dengan cara menggantungkan diri menggunakan tali.

Baca Juga :  Launching Polisi RW, Kapolres Bojonegoro : Hadir, Berbuat, dan Bermanfaat Bagi Masyarakat

Sementara itu, Kapolsek Tambaksari Kompol Arie Bayuaji saat dihubungi awak media melalui sambungan telephone selulernya belum memberikan jawaban terkait peristiwa tersebut. (rus)

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini